• SMK TARUNA JAYA PRAWIRA
  • The Winner
Profil Teknik Pengelasan
Hai, Sobat Taruna !

Teknik Pengelasan

Program keahlian Teknik Pengelasan membentuk lulusan terampil, berpengetahuan dan berkarakter unggul sebagai calon tenaga dibidang perencana dan pelaksana Teknik Pengelasan serta juru las yang bersertifikat BNSP pada posisi minimal 3G/3F pada berbagai pengelasan SMAW / MMAW, GMAW dan sebagai calon wirausahaan muda dalam bidang pengelasan .

Daftar Sekarang




Kompetensi Keahlian Teknik Pengelasan
  • Mengukur dengan alat ukur mekanik dasar
  • Membaca sketsa dan atau gambar kerja sederhana
  • Menggunakan peralatan tangan dan mesin mesin ringan
  • Melakukan pemotongan secara mekanik
  • Melaksanakan pemotongan dengan gas
  • Membaca gambar teknik dan symbol gas
  • Melaksanakan rutinitas (dasar) pengeasalan dengan proses las busur manual
  • Mengelas pelat posisi dibawah tangan/flat dengan proses las busur manual
  • Mengelas pelat posisi mendatar / horizontal dengan proses las busur manual
  • Mengelas pelat posisi tegak/vertical dengan proses las busur manual
  • Melaksanakan rutinitas (dasar) pengelasan dengan proses LAS GMAW
  • Mengelas pelat posisi dibawah tangan (1F, 1G) dengan proses LAS GMAW
  • Melaksanakan rutinitas (dasar) pengelasan dengan proses LAS GTAW
  • Mengelas pelat posisi dibawah tangan (1F, 1G) dengan proses LAS GTAW
  • Melaksanakan rutinitas (dasar) pengelasan dengan proses LAS OAW
  • Mengelas pelat posisi dibawah tangan (1F, 1G) dengan proses LAS OAW